Kamis, 05 Maret 2015

[Futures] S&P E-mini

S&P 500 E-Mini

5 Maret 2015 siang saya menemukan Short Opportunity di market S&P500 Futures yang sekarang ini sedang downtrend.
 Saya menggambar Magic Line dan membuat setup sebagai berikut:

Sell: 2103.25
Stop Loss: 2106.00
Target: 2099.00



 Malam hari waktu US Market Open, Price masuk ke Magic Line yang saya buat dan trade saya mulai. Price turun sampai ke target profit saya di 2099.00.


 Walaupun hari ini ada big news, saya tidak trade berdasarkan news, tapi berdasarkan Magic Line, dan hasilnya bagus.

Salam Magic Line.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar